Kuis Sansida

SANA SINI SEPEDA #3

Hai Sansikers semua di mana pun berada, ada kabar gembira neh.. sansida mau bagi bagi produknya secara gratis.


Ayoo Dapat kan “COVER SADLE VELO GEL




Kirim kan Foto anda bersama sepeda via E-mail atau YM ke sepedaanto@yahoo.com atau bisa juga di tag ke Facebook Sansida tema “Sansida (Sana Sini sepeDa)”......Mo beli Nasi Goreng ke depan "Naik Sepeda", mo kedapur bikin kopi "Naik Sepeda", nganter anak sekolah "naik sepeda", mo ke warnet "Naik Sepeda", mo ke pasar "Naik sepeda", mo sekolah,kuliah,kerja "Naik sepeda"..Pokok nya apapun Makan nya, Minum nya "Sepeda" loh kok sepeda...Pokoke Sansida Lah (Sana Sini sepeDa). Pemenang akan di umumkan tanggal 1 Januari 2011, dan program Sansida (Sana Sini sepeDa) akan terus di adakan tiap bulannya, ketentuan sbb:

1. Foto anda sendiri bukan foto orang lain ( kalo pengen bagus sih minta tolong foto in orang2 yang ada di deket kita, jadi ga moto sendiri pake tangan satu)
2. Foto harus berhubungan dengan sepeda (jangan foto yang macem2 ..wkkk)
3. Foto boleh pake HP/Camera ( karena yang di nilai bukan dari kualitas gambar )
4. Kirim foto beserta no yg bisa di hubungi (alamat akan kami tanyakan setelah kami umumkan pemenangnya)
5. Foto kasih judul dan keterangan (semakin menarik dan unik akan menambah penilaian)

Gampang Bukan…ayoo buruan kirim foto para goweser….mari kita budayakan bersepeda, kalau bukan kita siapa lagi, kalau bukan sekarang kapan lagi. mulai dari diri sendiri demi hijau nya bumi kita.
Salam Goweserrr
Latar belakang:
Melihat perkembangan jumlah kendaraan baik mobil dan Motor yang sangat pesat terutama di daerah kota kota besar membuat kondisi kemacetan semakin tak masuk akal lagi, kondisi ini di perparah lagi dengan semakin mudah nya para konsumen mendapat kan kendaraan bermotor, bahkan hanya dengan uang muka setengah juta rupiah untuk kendaraan bermotor. Produsen produsen pun tak mau ketinggalan mereka berlomba-lomba mengeluarkan produk produk baru, dengan kapasitas mesin yang lebih besar. Tak heran jika marak nya jumlah kendaraan ini dapat merubah perilaku manusia, bisa kita liat di sekitar lingkungan kita dari hal-hal yang kecil…… mengajak anak kita berkeliling komplek dengan sepeda motor, beli nasi goreng naik motor, beli bumbu dapur naik motor, mengantar anak sekolah naik motor..maish bnyak lagi….untuk itulah kami akan terus bekerja keras untuk mangajak untuk diri sendiri, keluarga, teman, dan masyakrakat umumnya untuk mundukung gerakan “sansida (Sana Sini sepeDa)”…….